Wisata Keliling Kota Udang Bersama Travel Hiace Cirebon

Wisata Keliling Kota Udang Bersama Travel Hiace Cirebon

Toyota Hiace merupakan pesaing utama Isuzu Elf dan Hyundai Starex. Ketiga mobil tersebut memiliki bentuk yang besar dan kapasitas yang besar juga. Tidak mengherankan jika ketiganya kerap digunakan sebagai mobil travel. Dibandingkan Elf, Hiace dapat dikatakan masih muda. Namun, hal tersebut tidak berpengaruh karena travel Hiace Cirebon kini sudah tersedia dan melayani beragam rute dan termasuk jasa sewa.

Hiace Cirebon

Fasilitas Toyota Hiace Tidak Kalah dengan Pesaingnya

Dengan bentuknya yang besar dan sangat cocok sebagai mobil travel, Toyota Hiace dilengkapi dengan beragam fasilitas penunjang yang dapat dikatakan cukup mewah. Desainnya pun tampak gagah, kokoh, dan elegan. Kapasitas Hiace adalah 11 penumpang termasuk pengemudi. Kapasitas tersebut membuat Hiace sangat cocok sebagai mobil travel. Hiace menawarkan beragam fitur mewah yang membuat pengemudinya sangat nyaman.

Dari sisi interior, Hiace terlihat lega dan luas. Anda sebagai penumpang akan terasa lebih leluasa bergerak. Selain itu kenyamanannya pun terjamin dengan jok yang cukup lebar dan kokoh. Dalam hal performa, Hiace tidak mengecewakan, meskipun terlihat besar tetapi tenaganya cukup kuat dan tangguh. Dengan beragam keunggulannya Hiace dapat dikatakan menjadi pilihan favorit baru para pengguna jasa travel maupun rental tak terkecuali Pesona Rent Car.

Sewa Hiace Cirebon dan Nikmati Suasana Kota dengan Kenyamanan Berkendara

Dengan beragam fasilitas yang ditawarkannya, Toyota Hiace dapat dikatakan merupakan mobil yang tepat untuk menemani Anda berkeliling kota Cirebon maupun untuk mengunjungi beragam destinasi wisata di sana.

Kapasitasnya yang cukup besar membuatnya cocok sebagai mobil liburan keluarga maupun rombongan. Biaya sewa Hiace di Cirebon cukup beragam, dari 1 juta hingga 2 juta lebih. Beda harga beda juga layanan.

Untuk berkeliling kota dan mengunjungi beragam tempat menarik di Cirebon, Anda cukup membayar 1,3 hingga 1,6 juta. Biaya tersebut sudah termasuk tiket dan akomodasi menuju beragam tempat wisata di kota Cirebon.

Sebelum melakukan pemesanan, sangat dianjurkan untuk terlebih dahulu mencari informasi mengenai layanan yang ditawarkan. Biasanya berlaku syarat dan ketentuan yang berbeda di masing-masing travel.

Harga sewa pun bisa berubah sesuai dengan kebijakan penyedia jasa travel. Biasanya harganya menjadi lebih mahal di waktu lebaran dan di waktu-waktu tertentu. Perhatikan juga beragam biaya tambahan yang dibebankan diluar biaya sewa. Selain dalam kota (tour), Hiace dapat disewa juga untuk perjalanan ke luar kota Cirebon. Rute yang biasanya disediakan adalah Bandung, Yogyakarta, Jakarta, Soekarno-Hatta, Pangandaran, dan Kuningan.

Cara Memilih Rental Mobil Cirebon Terbaru

Cara Memilih Rental Mobil Cirebon Terbaru

Saat anda membutuhkan sebuah rental mobil untuk kebutuhan perjalanan anda, tentunya anda harus memilih Rental Mobil Cirebon Terbaru yang tepat dan dapat dipercaya. Misalnya ketika anda akan melakukan suatu perjalanan di kota Cirebon. Maka anda harus mencari rental mobil Cirebon terbaru dan terpercaya, agar perjalanan anda selama di kota udang itu lancar dan juga nyaman.

Jasa penyewaan mobil rental di Cirebon kini sudah banyak sekali, mereka menawarkan kendaraannya dalam melakukan perjalanan di kota Cirebon. Anda harus melakukan beberapa tips di bawah ini, agar harga yang anda dapatkan sesuai dengan pelayanan mereka dan kondisi mobil yang ditawarkan. Dengan sedikit tips ini, maka anda bisa melakukan penyewaan mobil dengan tepat dan menguntungkan.

Cara Memilih Rental Mobil Terpercaya

Tips Mudah Memilih Rental Mobil Cirebon Terbaru

1. Tentukan Jenis Kendaraannya dengan Kebutuhan Anda Selama di Perjalanan

Pastinya ada banyak jenis mobil yang ditawarkan oleh pemilik rental mobil, anda bisa menentukan jenis kendaraan yang sesuai dengan kebutuhan anda. Misalnya apakah anda menggunakan mobil tersebut untuk berjalan-jalan, atau untuk melakukan sejumlah kunjungan dalam hal pekerjaan. Tentukan juga kapasitas mobil dan penumpang yang akan menaiki mobil.

2. Membuat List dan Menghubungi Rental Mobil di Cirebon yang Terpercaya

Anda bisa mencari Daftar Rental Mobil yang tepat di Kota Cirebon dengan cara searching di internet. Atau anda juga bisa menanyakan rekomendasi mengenai tempat penyewaan mobil yang tepat dan terpercaya, pada orang terdekat anda yang mungkin tinggal di Cirebon. Buatlah list seperti jenis kendaraannya, paket harga penyewaan, sistem pembayarannya, dan lain-lain.

3. Booking Kendaraan yang diinginkan

Ketika anda sudah mendapatkan jenis kendaraan yang cocok, artinya sesuai dengan kebutuhan anda dan harganya pun sudah sesuai maka lakukanlah booking segera. Catat juga jadwal penyewaan mobil tersebut agar anda tidak lupa. Sebaiknya anda tidak mencari atau membooking kendaraan di hari libur atau weekend, karena biasanya tidak akan dapat.

Sebelum anda mulai booking kendaraan yang diinginkan, sebaiknya anda sudah yakin dengan tempat penyewaan mobil tersebut. Misalnya dengan melihat kelebihan dan keuntungan apa saja yang ditawarkan, dan melihat kondisi mobil yang akan disewa.

Sewa Mobil Hiace Cirebon Menawarkan Paket untuk Wisata

Sewa Mobil Hiace Cirebon Menawarkan Paket untuk Wisata

Daftar harga Sewa Mobil Hiace Cirebon dikemas secara baik, sehingga memudahkan Anda dalam memilih tempat rental mobil yang Anda butuhkan. Dengan mengetahui harga yang ditawarkan, maka pengguna jasa dapat membuat estimasi biaya yang harus disiapkan. Setelah mengetahui harga, maka para pengguna jasa dapat membuat perencanaan secara matang untuk berlibur.

Mereka dapat membuat anggaran mulai dari mobil yang akan disewa, biaya tiket masuk untuk sebuah obyek wisata, biaya makan, biaya akomodasi hotel dan lain sebagainya. Dengan sebuah perencanaan yang matang, maka liburan Anda pun pasti menyenangkan karena semua sudah terencana dengan baik dari awal.

Sewa Mobil Hiace Cirebon

Harga sewa mobil Hiace Cirebon Terbaru

Harga rental sewa mobil di Cirebon merupakan harga secara umum di kota Cirebon kepada pelanggan yang menggunakan jasa sewa mobil. Perjalanan wisata dari Jakarta ke Cirebon membutuhkan waktu kira- kira 2,5 jam bila di asumsikan tanpa kemacetan. Melakukan perjalanan Jakarta Cirebon dapat memanfaatkan mobil hiace, sehingga lebih bisa menghemat biaya.

Karena mobil hiace tersebut dapat menampung hingga 15 kursi penumpang. Dengan harga sewa mobil hiace ke Cirebon, Maka Anda akan merasa lebih nyaman. Anda dapat menyewa mobil hiace dengan menggunakan sopir atau tanpa sopir. Untuk harga sewa mobil hiace di Cirebon yang ditawarkan cukup terjangkau berkisar antara Rp. 1.300.000 sampai Rp. 1.500.000.

Biaya yang ditawarkan tersebut sudah termasuk dengan driverr, bahan bakar di luar tol, biaya parkir dan biaya inap sopir jika berpergiannya lebih dari satu hari.

Pelayanan yang Ditawarkan oleh Jasa Rental Mobil Cirebon

Selain memberikan pelayanan tentang antar jemput pelanggan baik secara half day, fullday bahkan layanan untuk sewa mobil lebih dari 1 hari. Rental sewa mobil Cirebon juga menawarkan layanan paket sewa hiace lebaran atau paket hiace natal dan juga tahun baru dengan harga khusus dengan kurun waktu sewa yang lebih lama.

Selain itu, untuk harga layanan Paket untuk Wisata juga berbeda, namun harga yang ditawarkan cukup terjangkau. Karena hal utama yang sangat diperhatikan dari jasa sewa mobil Cirebon yang utama adalah memberikan kenyamanan dan kepuasan kepada pelanggannya dalam menggunakan armadanya.

Sewa Mobil Cirebon Avanza Cukup Digemari Oleh Para Wisatawan

Sewa Mobil Cirebon Avanza Cukup Digemari Oleh Para Wisatawan

Saat memilih transportasi atau kendaraan untuk berlibur atau dinas luar kota tentu yang terpenting adalah nyaman dan aman. Saat ini banyak penyewaan mobil yang menghadirkan fasilitas baik dan mobil yang nyaman, termasuk di Cirebon. Sewa Mobil Cirebon Avanza, menjadi salah satu yang kerap digunakan selama perjalanan wisata maupun dinas luar kota.

Tentunya banyak sewa mobil Avanza di Cirebon yang menawarkan berbagai macam fasilitas, mulai dari supir, perjalanan wisata, maupun antar-jemput dari penginapan ke tempat yang akan dituju. Mobil Avanza memang cocok untuk bepergian dengan jumlah penumpang dengan kuota 7 orang. Saat Anda pergi ke Cirebon bersama keluarga maupun sekelompok teman, mobil Avanza cocok Anda kenakan.

Sewa Mobil Cirebon Avanza

Sewa Mobil Cirebon Avanza

Banyak tempat penyewaan yang menawarkan sewa mobil bermacam-macam, dari mulai model yang kecil seperti Ayla, Jazz, Yaris, kemudian ada model mobil untuk keluarga seperti Xenia, Avanza, Ertiga, maupun Calya. Selain sewa mobil Avanza di Cirebon, ada microbus seperti ELF atau HI-ACE yang bisa disewa jika kuota lebih dari 7 orang,

sewa mobil Avanza di Cirebon cukup digemari oleh para turis karena tidak terlalu besar dan pas untuk digunakan saat berlibur. Selain itu, biasanya mobil Avanza disewa dengan harga yang dibanderol cukup murah, sehingga pas dengan budget liburan. Sehingga, Anda akan lebih fokus untuk menikmati liburan di Cirebon.

Tips Sewa Mobil Avanza di Cirebon

Jika Anda ingin sewa mobil Avanza di Cirebon, Anda harus memperhatikan apakah dari awal mobil Avanza ini berfungsi dengan baik. Jika ada yang berfungsi kurang baik atau rusak, langsung laporkan kepada agen Penyewaan Mobil Cirebon. Hal ini agar meminimalisir kesalahpahaman dan ganti rugi jika Anda benar-benar tidak merusak bagian mobil Avanza.

Anda harus mengetahui lokasi tujuan wisata seperti apa. Jika terjal, jauh, atau menanjak, apakah mobil Avanza tersebut dapat melewatinya, atau memiliki kemungkinan merusak mobil tersebut atau tidak. Sama seperti hal di atas, Anda bisa meminimalisir ganti rugi sewa mobil Avanza di Cirebon jika Anda tidak mengetahui kondisi jalur ke arah wisata yang akan Anda lewati.

Syarat Yang Harus Dipenuhi Saat Rental Mobil Area Cirebon

Syarat Yang Harus Dipenuhi Saat Rental Mobil Area Cirebon

Rental Mobil Area Cirebon – Menyewa mobil di rental mobil tidak bisa kita lakukan begitu saja tanpa ketentuan dan syarat yang berlaku. Apalagi jika kita menyewa mobil dalam bentuk lepas kunci, tentunya terdapat syarat tambahan yang diperlukan untuk menyewa mobil tersebut. Nah dengan mengetahui syarat menyewa mobil, kita tidak perlu lagi bolak-balik karena kebingungan mengurus syarat yang telah ditetapkan rental mobil.

Rental Mobil Area Cirebon

Syarat Rental Mobil Area Cirebon

Rental Mobil Area Cirebon memiliki sejumlah syarat yang berlaku, bahkan cenderung lebih ketat karena Cirebon merupakan kota besar yang rawan akan penipuan. Syarat utama saat rental mobil tentu saja adalah dengan menggunakan tanda pengenal, tanda pengenal ini bisa berupa banyak hal. Mulai dari KTP, KK, atau kartu identitas lainnya.

Bukan hanya itu kita juga harus mengisi serangkaian formulir yang berisikan biodata pribadi yang kita miliki. Hal ini biasa digunakan jasa rental mobil untuk menjaga keamanan mobil yang dimilikinya.

Syarat kedua yang harus untuk kita siapkan adalah SIM untuk mengemudikan sebuah mobil. Hal ini wajib dimiliki oleh penyewa mobil yang hendak menyewa dalam bentuk lepas kunci. Namun bagi kita yang belum memiliki SIM janganlah khawatir, karena kita juga bisa menyewa supir sendiri. Atau bisa juga supir yang telah disiapkan oleh pihak jasa rental mobil di Kota Cirebon tersebut.

Rental Mobil Area Cirebon juga memiliki syarat tanggung jawab bagi seorang penyewa, hal ini tentu saja adalah syarat tidak tertulis yang wajib dimiliki. Hanya karena mobil yang kita gunakan bukan milik kita, kita tetap tidak bisa seenaknya menggunakan mobil dengan sembarangan. Kita haruslah menjaga dengan baik mobil dengan cara menggunakan secara halus dan juga merawatnya.

Bukan hanya itu kita juga harus bertanggung jawab mengembalikan mobil dalam keadaan utuh tanpa kekurangan dan juga dikembalikan sesuai dengan batas ataupun jadwal yang berlaku, hal ini merupakan tanggung jawab kita karena mobil tersebut bisa jadi harus digunakan lagi oleh Jasa Rental Mobil di hari berikutnya.

Berlibur dengan Rental Mobil di Cirebon

Berlibur dengan Rental Mobil di Cirebon

Berlibur dengan keluarga menjadi agenda yang menyenangkan apalagi Anda bisa menyewa mobil sekaligus dengan supir sehingga Anda puas menikmati obyek wisata tanpa merasa kelelahan. Oleh karena itu, Anda disarankan untuk menggunakan jasa Rental Mobil di Cirebon untuk menemani Anda dan keluarga selama melakukan perjalanan atau pun berwisata ke Cirebon.

Rental Mobil di Cirebon

Mengapa Menggunakan Rental Mobil di Cirebon?

Berikut ini adalah beberapa alasan mengapa Anda harus Rental mobil :

1. Lebih Nyaman

Saat Anda menyewa mobil maka Anda bisa lebih leluasa selama menikmati pemandangan di perjalanan. Anda akan lebih puas berlibur bersama keluarga dan bisa beristirahat selama di perjalanan. Jika dibandingkan dengan menggunakan angkutan umum maka merental mobil lebih nyaman karena Anda tidak perlu berdesak – desakan dengan penumpang lainnya.

2. Menjaga Kenyamanan Mobil Anda

Banyak orang yang memilih melakukan perjalanan jarak jauh ke luar kota dengan menyewa mobil dari pada menggunakan mobil pribadi. Hal ini dikarenakan beberapa alasan berikut ini:

  • Membawa mobil ke luar kota dapat menyebabkan mobil cepat rusak sehingga kurang nyaman untuk dikendarai.
  • Biaya perawatan mobil lebih mahal
  • Saat medan yang dilalui jalannya tidak halus maka dapat menyebabkan kerusakan pada mobil

3. Anda dapat Menyewa Supir

Jika Anda menyewa supir maka Anda tidak lagi takut tersesat dan salah arah. Hal ini dikarenakan saat Anda menyewa supir tentu akan diberi supir yang telah profesional dan hafal dengan jalan di sekitar Cirebon.

Anda pun bisa lebih nyaman selama perjalanan dan dapat beristirahat selama di perjalanan sehingga Anda bisa puas menikmati wahana yang tersedia di tempat wisata yang Anda tuju.

4. Anda Bebas Memilih Lokasi Liburan

Berikut ini adalah beberapa tips dalam memilih lokasi untuk tujuan wisata Anda selama di Cirebon:

  • Anda akan diantar menuju beberapa tempat wisata yang menarik dan pemandangan yang indah
  • Beberapa tempat wisata di Cirebon yang direkomendasikan untuk dikunjungi adalah waterpark, outbound, taman dan lain – lain.
  • Mempertimbangkan usia anak Anda dalam memilih tempat wisata sehingga liburan Anda menjadi asyik dan menyenangkan.
5 Trik Memilih Jasa Sewa Mobil yang Bagus

5 Trik Memilih Jasa Sewa Mobil yang Bagus

Trik Memilih Jasa Sewa Mobil yang Bagus – Berwisata adalah kegiatan yang sangat menyenangkan. Tidak heran jika persiapan akan dilakukan jauh-jauh hari agar kegiatan wisata menjadi momen yang tidak akan terlupakan seumur hidup.

Salah satu yang tidak boleh dilewatkan dalam menyiapkan rencana wisata adalah akomodasi! Semua orang tentunya ingin mendapatkan perjalanan wisata yang menyenangkan dan tidak membosankan. Jika Anda ingin berwisata bersama banyak orang, ada baiknya jika Anda menggunakan mobil dengan ukuran besar, seperti elf atau Bus Pariwisata.

Memilih Jasa Sewa Mobil yang Bagus
5 Trik Memilih Jasa Sewa Mobil yang Bagus

Untuk  bisa menemukan kendaraan yang bagus, Anda perlu mempehatikan trik memilih mobil mana yang sekiranya bagus untuk Anda gunakan.  Berikut adalah triknya :

1. Perhatikan Tangki Bensin

Biasanya perusahaan mobil sewaan akan memberi Anda kendaraan dengan tangki penuh BBM dan Anda diharapkan untuk mengembalikan kendaraan dengan tangki penuh. Jika Anda tidak membawanya penuh, beberapa perusahaan penyewaan mobil mungkin mengenakan biaya administrasi dan juga harga BBM.

2. Ekstra Tambahan

Kebanyakan perusahaan penyewaan mobil menawarkan biaya tambahan, unit gps, kursi anak, kursi booster, rak atap, dll. Beberapa perusahaan penyewaan mobil dapat menawarkan kesepakatan paket dengan harga diskon untuk beberapa item tambahan.

3. Asisten Tambahan

Beberapa perusahaan menawarkan bantuan teknisi 24 jam. Biasanya tidak ada biaya tambahan untuk memanggil ketika dalam kasus kesalahan mekanis. Namun, dalam situasi seperti ban bocor, Anda akan dikenakan biaya tambahan namun tidak besar.

4. Merokok Tidak diperbolehkan

Sebagian besar perusahaan penyewaan mobil tidak memperbolehkan merokok di dalam mobil. Perusahaan penyewaan mobil akan mengenakan biaya pembersihan jika Anda melakukannya.

5. Driver Tambahan

Beberapa perusahaan mobil sewaan mungkin tidak mengenakan biaya untuk pengemudi tambahan tapi adapula yang menambahkan harga untuk driver tambahan. Anda perlu memperhatikan ketentuan ini secermat mungkin.

Nah, untuk menyepakati segalanya, pastikan Anda selalu memeriksa perjanjian sewa dan jika ada sesuatu yang tidak Anda yakini, lebih baik minta perusahaan mobil sewaan untuk menjelaskan kepada Anda apa yang tidak Anda pahami. Semoga bermanfaat.